CARA MEMBUAT .HTACCESS CODEIGNITER 2.1.3 DI XAMPP UNTUK OS WINDOWS

Untuk membuat file .htaccess memang agak sulit, hanya dikarenakan perbedaan web server dan sistem operasinya. Seperti file .htaccess bawaan Codeigniter yang tertulis di documentation book nya, file itu hanya bisa digunakan ketika OS kita adalah Linux karena PHP dibuat berdasarkan OS unix sebenarnya. Maka dari itu di sini saya akan share file .htaccess untuk windows dengan menggunakan web server xampp. Maksud saya rinci file ini akan optimal ketika digunakan dalam spek tersebut. tapi juga bisa digunakan dalam  spek yang laen.
Ingat namanya adalah " .htaccess " tanpa tanda petik
Langsung kopi kode dibawah :
RewriteEngine on
RewriteCond $1 !^(index\.php|resources|robots\.txt)
RewriteCond %{REQUEST_FILENAME} !-f
RewriteCond %{REQUEST_FILENAME} !-d
RewriteRule ^(.*)$ index.php/$1 [L,QSA]

DOWNLOAD SOURCE CODE

1 comment:

  1. Arrgh...maksude opo yoo ???

    NB:sepertinya ntar lg isi otak gue mau keluar ne

    ReplyDelete